✏ Malaikat meletakkan sayapnya karena ridha terhadap penuntut ilmu ✏
Malaikat TIDAK meletakkan sayapnya :
x - Tidak kepada para Raja
x - Tidak kepada para Pengusaha
x - Tidak kepada para Pencari Dunia
x - Tidak juga kepada selain mereka
x - Bahkan tidak pula kepada hamba yang memperbanyak ibadah
x - Tidak kepada orang-orang Shalih
x - Sampai kepada para Mujahidinpun, malaikat tidak meletakkan sayapnya.
Ini merupakan kemuliaan dari Allah tabaaraka wa ta'ala kepada para Penuntut Ilmu, serta motivasi bagi mereka.
( Kitab Fadhl Al-'Ilmi wa Al-'Ulama, hal. 113 )
✏ Yang dimaksud dengan "Malaikat meletakkan sayapnya" adalah :
✏ Dan yang dimaksud dengan "ILMU" adalah Ilmu Syar'i (agama), agar dia mengamalkannya dan mengajarkannya kepada orang-orang yang tidak tahu, yang dia melakukan semua itu karena Allah ta'ala.
(Syaikh Muqbil Al-Wadi'i, Syarh Al-Jami' Ash-Shahih, Kitab Al-'Ilm) .
~*~*~*~*~*~
Makkah, 28/4/1436
By: Arfah Ummu Faynan
0 komentar:
Speak up your mind
Tell us what you're thinking... !